PAKET WISATA BROMO

Dapatkan Berbagai Paket Murah Tour Bromo Hanya di DE TRANS MALANG


PAKET WISATA BROMO

Bromo adalah salah satu gunung wisata terpopuler di Indonesia. Memiliki ketinggian 2329 Mdpl (Meter di atas permukaan laut), gunung yang satu ini secara geografis berada di empat kabupaten yaitu Kabupaten Malang, Kabupaten Pasuruan, Kabupaten Probolinggo dan Kabupaten Lumajang.

Banyak orang berkata belum ke Malang kalau belum ke Gunung Bromo, menjadikan gunung yang memiliki kawah aktif ini menjadi salah satu wisata gunung terfavorit di Indonesia. Wisata Gunung Bromo dikelola secara resmi oleh Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS) yang berkantor di Kota Malang. Penduduk asli Suku Tengger bermukim di sekitar Gunung Bromo di setiap kabupaten yang ada. Gunung yang satu ini memiliki panorama pemandangan yang sangat indah.

Beberapa destinasi yang dapat dikunjungi sebagai wisata adalah

  1. Destinasi Pertama adalah Bukit Penanjakan/Bukit Kingkong/Bukit Cinta yang biasa menjadi lokasi untuk melihat keindahan matahari terbit dan juga mengabadikan keindahan Gunung Bromo, Gunung Batok dan Gunung Semeru.
  2. Destinasi Kedua adalah Kawah Bromo dan Pura Luhur Poten, untuk menuju Kawah Bromo wisatawan harus menempuh perjalanan sekitar 2 km dengan berjalan kaki atau dapat menyewa kuda dan dilanjutkan dengan menaiki 264 anak tangga sebelum tiba di bibir kawah.
  3. Destinasi Ketiga adalah menikmati kebebasan di Pasir Berbisik yang adalah kaldera Gunung Bromo dengan hamparan pasir yang luas.
  4. Destinasi Keempat adalah hijaunya Savana Bromo atau padang rumput yang luas dengan keindahan bukit-bukitnya sehingga tempat ini biasa disebut Bukit Teletubbies.

PRIVATE TOUR

(tidak dengan peserta atau rombongan lain walau peserta tldak sampal 6 Orang)
Start From 250.000/Pax
IDR 1.500.000 (Mak. 6 orang)

ROMBONGAN

Start From 240.000/Pax

ALL IN PACKAGE_

Rl3 2.900.000 (Max 12 org)

ITINERARY

Sunrise View Point Penanjakan 1 – Buklt Klngkong – Bukit Cinta ~ Kawah Bromo – Pura Luhur Poten – Pasir Berbisik – Savana/Bukit Teletubbles)

Berangkat dart Malang
Marga sudah termasuk : 1 Armada Mobil, Sopir, Bensln, Mobil 4×4/JIP, Tiket Masuk Wlsata Bromo (Domestik)

00.00 ~- 02.30 : Berangkat dari kota Maiang ke Rest Area Bromo
02.30 – 04.00 : Perjalanan menuju Penanjakan 1 atau Bukit Kingkong atau Bukit Cinta menggunakan JIP (4×4)
04.00 – 06.00 : Menunggu dan men&mat! matahari terblt dI Sunrise View Point
06.00 – 08.00 : Menuju Widodaren, Kawah Bromo dan Pura Luhur Poten
08.00 – 09.00 : Menuju Pasir Berblslk dan Savana Bromo (Bukit Teletubbles)
09.00 – 10.00 : Persiapan kembali ke Rest Area Bromo
10.00 – 12.00 : Perjalanan pulang kembali ke Kota Malang

Dapatkan Berbagai Paket Murah Tour Bromo Hanya di DE TRANS MALANG. Mulai dari 240K per orang. Paket Tour Bromo kami adalah Private tour atau tour pribadi sehingga kenyamanan dan privasi pelanggan kami adalah prioritas kami. Meski tidak sampai 6 orang tetap tidak dicampur dengan peserta lainnya. Paket Bromo 6 Orang Hanya 1500K. Paket Bromo 12 Orang Hanya 2900K. Untuk Paket Bromo lainnya dan juga rombongan yang lebih dari 12 orang silahkan mengubungi kami. Kami siap melayani dengan sepenuh hati karena DE TRANS MALANG adalah Sahabat Perjalanan Anda. Tour Bromo Malang hanya di DE TRANS MALANG SAHABAT PERJALANAN ANDA. 

Kami juga melayani untuk paket-paket Bromo lainnya dan Rombongan Besar. Harga yang hemat bukan berarti kualitas kami kurang. Kualitas perjalanan dan Kepuasan anda adalah prioritas kami. Dengan driver yang profesional dan armada yang bersih kami akan melayani anda sekalian untuk menikmati keindahan Gunung Bromo yang tidak ada duanya di Indonesia bahkan di dunia. Perjalanan Tour Bromo meliputi:

  • Menjelajah terjal dan kelok Gunung Bromo dengan JIP 4×4.
  • Menyaksikan keindahan golden yellownya matahari terbit / Sunrise di Bromo.
  • Menyaksikan Panorama Gunung Bromo, Gunung Semeru dan Gunung Batok dari Bukit Penanjakan yang biasa disebut 3 in 1.
  • Menjelajah 2 Km tanjakan menuju Kawah Bromo dengan 264 Anak Tangga nya.
  • Bebaskan dirimu dengan berteriak sambil mendengar gemuruh di Pasir Berbisik.
  • Menikmati hijau dan segarnya Padang Savana Bromo berbukit atau yang disebut juga Bukit Teletubbies.

Mari tunggu apa lagi. Segera hubungi kami untuk pemesanan Tour Bromo. Jangan lewatkan indahnya Gunung Bromo yang mendunia ini. Dapatkan paket-paket lainnya Hanya di DE TRANS MALANG SAHABAT PERJALANAN ANDA.

DESTINATION


INFO DAN PEMESANAN > HP / SMS / WA ( 24 Jam Non Stop ! ) : +6282266100086 / +6281931877866